Resep Kue apem Kiriman dari mila yincia

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kue apem Kiriman dari mila yincia
  • Resep Kue apem oleh mila yincia

    Inilah resep cara membuat Kue apem. Resep Kue apem yang dibuat oleh mila yincia bisa menjadi .



    cara membuat Kue apem


    Resep Kue apem


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 gr Terigu cakra
    2. 150 gr tepung beras
    3. 1 bks fermipan
    4. 250 ml santan
    5. 200 gr gula merah
    6. 1/2 sdt vanili bubuk
    7. Bahan pelengkap:
    8. 1/2 butir kelapa parut kupas bersih
    9. Sedikit garam

    Langkah

    1. Larut kan gula merah dan santan tunggu sampai hangat

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Campur terigu tepung beras,fermipan dan vanili Lalu masukan santan yg msh hangat aduk2 sampai berenjilanya hilang

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Tuang ke dalam cetakan yg sudah di olesi mentega/minyak diamkan selama 30 menit

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Lalu kukus kurang lebih 30 menit, tusukan pakai tutuk gigi untuk melihat kue sudah matang atau belum klo sudah tidak lenget kue sudah matang.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Kelpa parut beri garam sedikit lalu kukus sajikan kue dengan kelapa parutnya.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Kue apem, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kue apem diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue apem Kiriman dari mila yincia diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kue apem Kiriman dari mila yincia dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2019/09/resep-kue-apem-kiriman-dari-mila-yincia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==