Resep Bolu pisang no telur, no mixer, no timbangan oleh Cicik Ary
Berikut ini adalah resep memasak Bolu pisang no telur, no mixer, no timbangan. Resep Bolu pisang no telur, no mixer, no timbangan yang dibuat oleh Cicik Ary bisa jadi .
Resep Bolu pisang no telur, no mixer, no timbangan
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 gelas pisang yg dihaluskan dgn garpu
- 1/2 gelas gula pasir
- 1/4 sdt garam
- 1 gelas minyak goreng
- 2 gelas terigu
- 1 sdt soda kue
- 1/2 sdt baking powder
- 1 sdt cinnamon bubuk (tambahan saya)
- Toping:
- Potongan pisang
Cara Membuat
-
Haluskan pisang dgn garpu, tambahkan gula pasir, kocok dgn ballon wisk hingga gula larut, tambahkan minyak goreng aduk rata.
-
Masukkan ayakan tepung, soda baking powder dan bubuk kayumanis. Aduk pelan asal rata.
-
Setelah rata
-
Masukkan dlm loyang yg disemir margarin dan ditabur tepung. Ratakan dan beri toping sesuai selera.
-
Masukkan dlm oven, oven hingga matang, sesuaikan oven masing2. Sy 30 menit. Tes tusuk utk memastikan.
-
Angkat dan dinginkan. hidangkan.
Demikianlah tadi Resep Bolu pisang no telur, no mixer, no timbangan, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bolu pisang no telur, no mixer, no timbangan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu pisang no telur, no mixer, no timbangan By Cicik Ary diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu pisang no telur, no mixer, no timbangan By Cicik Ary dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2019/09/resep-bolu-pisang-no-telur-no-mixer-no.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.