Resep Bluder tape singkong oleh Najma Fiq
Dibawah ini adalah resep memasak Bluder tape singkong. Resep Bluder tape singkong yang dishare oleh Najma Fiq dapat disajikan .
Resep Bluder tape singkong
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 2 sdt fermipan
- 1 2 sdt gula
- 25 ml air hangat
- (Campur semua, diamkan 15 menit)
- 2 butir telur ukuran besar
- 100 gr margarin
- 90 gr gula
- 120 gr tape singkong (haluskan)
- 100 gr terigu
- 1 2 bungkus santan instan kecil
- 1 2 sdt baking powder
- #topping
- Keju+ kismis
Langkah
-
Mixer margarin dan gula sampai pucat dan mengembang
-
Masukkan telur, mixer sampai rata, kemudian masukkan tape, mixer sampai rata, tambahkan terigu dan bakin powder, masukkan santan, aduk sampai rata.
-
Siapkan loyang, alasi baking papper, tuang dalam loyang, taburi keju dan kismis, diamkan 1 jam
-
Oven dgn suhu 140-160 (sesuaikan oven masing masing) oven selama 50 menit.
Itulah tadi Resep Bluder tape singkong, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bluder tape singkong diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bluder tape singkong Dari Najma Fiq diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bluder tape singkong Dari Najma Fiq dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2018/12/resep-bluder-tape-singkong-dari-najma.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.