Resep Rempeyek renyah ekonomis oleh Himeka Kiririn
Dibawah ini adalah resep Rempeyek renyah ekonomis. Resep Rempeyek renyah ekonomis yang dishare oleh Himeka Kiririn bisa menjadi .
Resep Rempeyek renyah ekonomis
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 g tepung beras
- 50 g tepung tapioka
- 350-400 ml air
- 250 g kacang tanah, belah jadi 2
- Daun jeruk purut, iris tipis2
- Bumbu2 ::
- 3 siung bawang putih
- 3 butir kemiri
- 1/2 sdm ketumbar
- 1 ruas kencur
- 1/2 sdm garam
Langkah
-
Siapkan dan timbang bahan sesuai resep
-
Uleg semua bumbu hingga halus
-
Masukan semua bahan kedalam wadah (kecuali air dan kacang tanah). Tuang air sedikit demi sedikit sambil diaduk hingga mendapatkan adonan yg licin dan tidak bergerindil
-
Ambil mangkok kecil, tuang sedikit adonan, beri kacang secukupnya. Goreng dengan api sedang hingga rempeyek matang. Jangan masukkan semua kacang kedalam adonan tepung agar kacang tidak melempem karena terendam adonan
-
Angkat rempeyek dari wajan dan tiriskan dalam posisi setengah berdiri dan terbalik agar tidak menyerap banyak minyak
Demikianlah tadi Resep Rempeyek renyah ekonomis, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Rempeyek renyah ekonomis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rempeyek renyah ekonomis - Himeka Kiririn diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rempeyek renyah ekonomis - Himeka Kiririn dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2018/02/resep-rempeyek-renyah-ekonomis-himeka.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.