Resep Proll tape keju sederhana dan simple oleh yusasa
Inilah cara memasak Proll tape keju sederhana dan simple. Resep Proll tape keju sederhana dan simple yang dishare oleh yusasa bisa disajikan 6 porsi.
Resep Proll tape keju sederhana dan simple
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 3 bks Tape singkong, aku beli yg sebungkusan 1000 rp..
- 10 sdm Tepung terigu +1sdm tepung maizena
- 8 sdm Gula pasir
- 100 gr Mentega
- sejumput Vanili,+ garam
- 1 bks Skm ,
- 2 btr telur
- sesuai selera Keju diparut untuk toping
- 100 ml Air
Langkah
-
Kemudian tuang ke dlm loyang yg sudah diolesi mentega...lalu oven slma kurang lbih 25menit karna g Ada oven...aku pake panci serba guna,panaskan panci dulu lalu kecilkan api paling kecil..lalu panggan slma 20 menit tambah kan parutan keju..panggan lagi kira" 5_10 menit..jadi dech. Tunggu dingin baru bisa dipotong..simple kan
Tambah foto
Tambah foto
Tambah foto
Demikianlah tadi Resep Proll tape keju sederhana dan simple, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Proll tape keju sederhana dan simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Proll tape keju sederhana dan simple Kiriman dari yusasa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Proll tape keju sederhana dan simple Kiriman dari yusasa dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2018/02/resep-proll-tape-keju-sederhana-dan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.