Resep Tim ikan nila merah Oleh Desi Arianti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tim ikan nila merah Oleh Desi Arianti
  • Resep Tim ikan nila merah oleh Desi Arianti

    Berikut ini adalah resep cara membuat Tim ikan nila merah. Resep Tim ikan nila merah yang ditulis Desi Arianti bisa menjadi 2 orang.



    bahan dan cara membuat Tim ikan nila merah


    Resep Tim ikan nila merah


    Porsi: 2 orang

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor ikan nila merah
    2. 4 siung bawang putih, cincang halus
    3. 1 buah jahe ukuran sedang, potong korek api
    4. secukupnya Daun kemangi,
    5. 2 batang daun bawang, ambil yg hijaunya saja, potong2 serong
    6. Bahan saos :
    7. 1 sendok makan kecap asin
    8. 1 sendok makan minyak wijen

    Langkah

    1. Bersihkan ikan nila, kerat2 badannya,lumuri jeruk nipis, kmdn cuci lagi.

    2. Lumuri ikan nila dengan bahan saos, sampe seluruhnya terkena.

    3. Taburi secara merata badan ikan dengan bawang putih cincang.

    4. Siapkan pinggan tahan panas. Letakkan daun kemangi sbg alas, sebagian bawang putih cincang dan jahe. Taruhlah ikan yg sdh dilumuri dlm pinggan tersebut. Taburkan sisa jahe dan daun bawang di atas ikan.

    5. Panaskan panci untuk mengukus, masukkan pinggan tahan panas, dan masak ikan selama kurleb 30 menit.

    6. Sajikan dan nikmati selagi hangat. Tanpa nasi lebih cocok. ??




    Demikianlah tadi Resep Tim ikan nila merah, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Tim ikan nila merah diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tim ikan nila merah Oleh Desi Arianti diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tim ikan nila merah Oleh Desi Arianti dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2016/04/resep-tim-ikan-nila-merah-oleh-desi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==