Resep 12. Roti ala ala isi coklat, lembut bgt anti gagal oleh Suci Montesori
Dibawah ini adalah cara memasak 12. Roti ala ala isi coklat, lembut bgt anti gagal. Resep 12. Roti ala ala isi coklat, lembut bgt anti gagal yang ditulis Suci Montesori dapat disajikan 30 porsi.
Resep 12. Roti ala ala isi coklat, lembut bgt anti gagal
Porsi: 30 porsi
Bahan-bahan
- 500 gram tepung protein tinggi
- 1 bungkus fermipan
- 200 ml air hangat
- 12 sdm gula pasir
- 5 sdm mentega
- 1 btr telur
- 1 sdm susu kental manis
Cara Membuat
-
Campur terigu, ragi, gula, aduk rata. Tambahkan air sedikit demi sedikit aduk hingga setengah kalis. Masukan menteg, aduk lagi sampai benar-benar kalis ya. Kalau pakai tangan bisa di aduk kurleb 40 menitan, kalau saya pakai mixer spiral kurleb 20 menitan.
-
Setelah itu di tarik, pukul-pukul adonan sebentar. Lalu diamkan adonan kurleb 1 jam sampai mengembang 2x. Tutup rapat ya bun..
-
Setelah adonan kembang, kempeskan lagi adonan, lalu di cetak sesuai kreasi masing². Selanjutnya istirahatkan lagi sampai adonan kembang.
-
Setelah kembang kurleb 15 menit, roti siap untuk di oven. Sebelumnya semirkan dulu 1 btr telur+susu cair ya.
-
Panggang dg suhu 180°. Setelah matang, semirkan mentega ya..supaya roti tidak keras
-
Selamat mencoba bun.. kirim kan foto recook nya ya bunda.
Itulah Resep 12. Roti ala ala isi coklat, lembut bgt anti gagal, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep 12. Roti ala ala isi coklat, lembut bgt anti gagal diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep 12. Roti ala ala isi coklat, lembut bgt anti gagal Karya Suci Montesori diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep 12. Roti ala ala isi coklat, lembut bgt anti gagal Karya Suci Montesori dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2016/04/resep-12-roti-ala-ala-isi-coklat-lembut.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.