Resep Roti Bakar Simple By Mayang Helena

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti Bakar Simple By Mayang Helena
  • Resep Roti Bakar Simple oleh Mayang Helena

    Dibawah ini adalah cara memasak Roti Bakar Simple. Resep Roti Bakar Simple yang dishare oleh Mayang Helena bisa menjadi Untuk 2 porsi.



    resep makanan Roti Bakar Simple


    Resep Roti Bakar Simple


    Porsi: Untuk 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 6 lembar roti tawar kupas
    2. Secukupnya coklat mesis
    3. Secukupnya selai strawbery
    4. Secukupnya mentega

    Langkah

    1. Olesi roti tawar dengan selai strawbery dan taburi coklat mesis

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Rangkapkan roti yg satu dgn yg lain, jadi 3 rangkap roti. Kemudian potong menjadi segitiga dan olesi dgn mentega disetiap sisinya

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Bakar roti dgn teflon dan bolak balik roti agar tidak hangus disatu sisi saja

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Roti bakar siap disajikan utk sarapan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Roti Bakar Simple, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Roti Bakar Simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti Bakar Simple By Mayang Helena diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Roti Bakar Simple By Mayang Helena dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2019/11/resep-roti-bakar-simple-by-mayang-helena.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==