Resep Martabak Manis Teflon oleh Evit Fatmawati
Dibawah ini adalah resep masakan Martabak Manis Teflon. Resep Martabak Manis Teflon yang dibuat oleh Evit Fatmawati dapat disajikan 2 porsi.
Resep Martabak Manis Teflon
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 200 gr tepung terigu
- 1/4 sdm baking soda
- 1 butir telur
- 40 gr gula pasir
- 1/4 sdm garam
- 1/2 sdt vanilla bubuk
- 225 ml air
- 1/2 sdt pasta pandan
- Bahan Biang:
- 3 sdm air hangat
- 1/2 sdm ragi (fermipan)
- Topping:
- 1 sdt gula pasir
- 1 sdt margarin
- 1 buah pisang, potong-potong
- 40 gr meises cokelat
- (atau bisa sesuai selera)
Langkah
-
Bahan biang: campurkan air hangat dan ragi, biarkan 10 menit hingga bergelembung.
-
Aduk tepung terigu, gula pasir, garam, baking soda, vanilli, pasta pandan, dan telur dengan menggunakan ballon whisk. Tambahkan air sedikit demi sedikit sambil terus diaduk.
-
Tambahkan adonan biang. Aduk hingha rata. Tutup adonan dengan plastik wrap atau kain lap basah, biarkan selama 30 menit.
-
Panaskan teflon, kecilkan api. Tuang adonan kedalam teflon, buat pinggiran nya dengan menggunakan sendok.
-
Taburkan gula, lalu tutup dengan glass cover. Gunakan api kecil agar panas merata dan adonan tidak gosong.
-
Setelah matang, angkat martabak. Olesi bagian atasnya dengan margarin.
-
Tambahkan meises cokelat dan potongan buah pisang. Potong 2 bagian lalu tumpuk.
-
Potong-potong, sajikan.
Itulah tadi Resep Martabak Manis Teflon, Semoga berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Martabak Manis Teflon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak Manis Teflon Kiriman dari Evit Fatmawati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Martabak Manis Teflon Kiriman dari Evit Fatmawati dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2019/11/resep-martabak-manis-teflon-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.