Resep Siomay ayam udang Dari Dapur Ulfa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Siomay ayam udang Dari Dapur Ulfa
  • Resep Siomay ayam udang oleh Dapur Ulfa

    Inilah resep memasak Siomay ayam udang. Resep Siomay ayam udang yang dibuat oleh Dapur Ulfa bisa disajikan .



    gambar untuk resep Siomay ayam udang


    Resep Siomay ayam udang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/4 kg Paha ayam giling
    2. 1/4 kg Udang kupas dicincang jgn sampai halus ya
    3. 3 batang daun bawang cincang
    4. 1 buah bawang bombay
    5. 1 buah wortel cincang kecil2
    6. 1 sdm minyak wijen
    7. 1 sdm saos tiram
    8. 1/2 sdt kecap asin
    9. 1/4 kg tepung sagu tani
    10. Kulit pangsit

    Langkah

    1. Potong dan cincang semua sayuran dan udang lalu masukan kedalam wadah dan campurkan semua bahan lalu diaduk rata.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Oleskan kulit pangsit dgn sedikit air dan taruh 1 sdm adonan siomay lalu bentuk keatas dan taburi dgn parutan wortel diatasnya,lalu kukus sampai warna kulit pangsitnya berubah warma. Dan siomay ayam udang siap dihidangkan dgn campuran saos sambal,cuka,air,gula dan garam.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Siomay ayam udang, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Siomay ayam udang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Siomay ayam udang Dari Dapur Ulfa diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Siomay ayam udang Dari Dapur Ulfa dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2019/04/resep-siomay-ayam-udang-dari-dapur-ulfa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==