Resep Ayam goreng tepung sederhana oleh Ade
Inilah resep cara membuat Ayam goreng tepung sederhana. Resep Ayam goreng tepung sederhana yang dishare oleh Ade bisa jadi .
Resep Ayam goreng tepung sederhana
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 kg ayam potong kecil (dadu)
- 2 siung bawang putih
- 1 buah jeruk nipis uk kecil
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt merica
- 1/2 sdt ketumbar
- 1/2 sdt kaldu
- 1 bungkus tepung bumbu sajiku
Cara Membuat
-
Haluskan semua bumbu dan peras jeruk nipis
-
Masukkan ayam yg sudah di potong lalu campur dan diamkan sekitar 10menit
-
Siapkan tepung bumbu yg separuh di basahi dan yg separuh biarkan kering
-
Masukkan ayam ke tepung yg basah kemudian pindah ke tepung yg kering. Biarkan sebentar sambil menunggu minyak goreng panas..
-
Lalu goreng sampai kuning ke emasan atau sekiranya sudah matang, sajikan dengan sambal lebih nikmat :D
-
Selamat mencobaaaa ??
Demikianlah Resep Ayam goreng tepung sederhana, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam goreng tepung sederhana diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam goreng tepung sederhana Karya Ade diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam goreng tepung sederhana Karya Ade dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2017/08/resep-ayam-goreng-tepung-sederhana.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.