Resep Milkshake coklat oreo Oleh Novika Anggraeny

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Milkshake coklat oreo Oleh Novika Anggraeny
  • Resep Milkshake coklat oreo oleh Novika Anggraeny

    Dibawah ini adalah resep memasak Milkshake coklat oreo. Resep Milkshake coklat oreo yang dishare oleh Novika Anggraeny cukup untuk 1 porsi.



    gambar untuk resep makanan Milkshake coklat oreo


    Resep Milkshake coklat oreo


    Porsi: 1 porsi

    Bahan-bahan

    1. 4 butir oreo original
    2. secukupnya skm putih
    3. 1 sdt coklat bubuk
    4. secukupnya trimit mutiara (topping)
    5. secukupnya es batu
    6. 200 ml air

    Langkah

    15 menit
    1. Remukkan oreo

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Masukkan air, oreo yg sudah d remuk, skm dan coklat bubuk lalu blender

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Setelah di blender, tuangkan di gelas tambah topping trimit dan remukan oreo.. milkshake siap di minum :-)

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Milkshake coklat oreo, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Milkshake coklat oreo diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Milkshake coklat oreo Oleh Novika Anggraeny diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Milkshake coklat oreo Oleh Novika Anggraeny dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2015/11/resep-milkshake-coklat-oreo-oleh-novika.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==