Resep Banana nugget mama Freya - Mama Freya masak

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Banana nugget mama Freya - Mama Freya masak
  • Resep Banana nugget mama Freya oleh Mama Freya masak

    Berikut ini adalah resep cara membuat Banana nugget mama Freya. Resep Banana nugget mama Freya yang dibuat oleh Mama Freya masak bisa jadi 10 potong.



    resep Banana nugget mama Freya


    Resep Banana nugget mama Freya


    Porsi: 10 potong

    Bahan-bahan

    1. 4 pisang kepok
    2. 3 sdm tepung terigu
    3. 3 sdm tepung pisang vanila
    4. 2 sdm gula pasir
    5. Susu ultra mimi full cream (yg ada aja hehe)
    6. 2 butir telor
    7. Bahan pelapis:
    8. Tepung pisang vanila
    9. Tepung panir

    Cara Membuat

    1. Pisang dilumatkan, tambahkan semua bahan (kecuali bahan pelapis), aduk sampai rata

    2. Masukkan ke loyang yg sudah dioles mentega dan ditepungi. Kukus 20-25 menit

    3. Setelah matang, angkat, tunggu dingin, lalu potong2 sesuai selera.

    4. Utk bahan pelapis: tepung pisang vanila di campur air hingga rata dan kental.

    5. Gulirkan potongan banana nugget ke tepung vanila dan tepung panir. Simpan di kulkas dlu sampai tepung panir menempel sempurna

    6. Goreng di minyak yg sudah panas. Lalu olesi toping sesuai selera.




    Demikianlah Resep Banana nugget mama Freya, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Banana nugget mama Freya diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Banana nugget mama Freya - Mama Freya masak diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Banana nugget mama Freya - Mama Freya masak dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2015/09/resep-banana-nugget-mama-freya-mama.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==