Resep Bubur Sagu Mutiara - Ayu Saraswati E.P

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur Sagu Mutiara - Ayu Saraswati E.P
  • Resep Bubur Sagu Mutiara oleh Ayu Saraswati E.P

    Inilah cara membuat Bubur Sagu Mutiara. Resep Bubur Sagu Mutiara yang dibuat oleh Ayu Saraswati E.P bisa menjadi .



    gambar untuk resep Bubur Sagu Mutiara


    Resep Bubur Sagu Mutiara


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 gr sagu mutiara
    2. 1 bks santan kara
    3. 1 lembar daun pandan
    4. 6 sdm gula
    5. 1/2 sdm garam
    6. 150 ml air

    Cara Membuat

    1. Siapkan bahan??

    2. Rebus air sampai mendidih, lalu masukkan sagu mutiara masak hingga matang tandanya sudah bening. lalu saring dan guyur dengan air dingin supaya tidak lengket.

    3. Masukkan 150ml air masak hingga mendidih, masukkan daun pandan, gula, garam dan santan. masak hingga mendidih.

    4. Penyajian. ambil 3 sendok sagu mutiara lalu tambahkan kuah santan. sajikan dan selamat mencoba.

    5. Di santap dingin lebih enak ??




    Itulah tadi Resep Bubur Sagu Mutiara, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bubur Sagu Mutiara diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur Sagu Mutiara - Ayu Saraswati E.P diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bubur Sagu Mutiara - Ayu Saraswati E.P dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2015/05/resep-bubur-sagu-mutiara-ayu-saraswati.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==