Resep Sate kenyal (sate kanji) oleh Ainun Manggarani
Berikut ini resep memasak Sate kenyal (sate kanji). Resep Sate kenyal (sate kanji) yang dishare oleh Ainun Manggarani dapat disajikan .
Resep Sate kenyal (sate kanji)
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr tepung kanji
- 1 sdt garam
- Sedikit merica
- Sedikit penyedap klo suka
- Air mendidih
Langkah
-
Campur bahan kering,aduk rata
-
Masukkan air mendidih secukupnya sampai bergerindil agak kering,aduk dengan centong kayu smpai tidak terlalu panas
-
Lalu di uleni pakai tangan smpai trcampur rata dan kalis
-
Pipihkan,lalu kukus 30menit atau sampai matang.setelah matang gunting kotak2 sesuai selera
-
Tusuk secukupnya sampai habis. Lalu panggang
-
Lalu bakar di atas arang sebelumnya kasih minyak pada sate biar ga lengket
-
Sampai matang mengembang seperti ini
-
Bumbunya Saya pakai bumbu pecel yg biasa di jual di warung2. Kasih kecap dan di rasa pas masukkan sate pada bumbu. Siap di santap
Itulah tadi Resep Sate kenyal (sate kanji), Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sate kenyal (sate kanji) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate kenyal (sate kanji) - Ainun Manggarani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sate kenyal (sate kanji) - Ainun Manggarani dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2019/03/resep-sate-kenyal-sate-kanji-ainun.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.