Resep Sup Ceker Megicom Dari eL Vhie

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sup Ceker Megicom Dari eL Vhie
  • Resep Sup Ceker Megicom oleh eL Vhie

    Inilah resep cara membuat Sup Ceker Megicom. Resep Sup Ceker Megicom yang ditulis eL Vhie dapat disajikan 4 porsi.



    cara membuat Sup Ceker Megicom


    Resep Sup Ceker Megicom


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 800 gr ceker ayam
    2. 2 ltr air
    3. 3 btg serai
    4. 5 lmbr daun jeruk purut
    5. 5 siung bawang merah
    6. 6 siung bawang putih
    7. 1 ruas lengkuas
    8. 1 bh bawang bombay
    9. 2 bks royco ayam
    10. 2 bh kentang
    11. 1 bh wortel
    12. 1/2 sdt lada
    13. 1/2 sdt kunyit bubuk
    14. secukupnya garam

    Cara Membuat

    1. Masukan ceker dan air ke dalam megicom lalu tutup tekan cook. Rebus ceker hingga mendidih

    2. Sementara merebus ceker. Siapakan bumbu. Haluskan bawang merah dan bawang putih. Memarkan serai dan lengkuas. Iris memanjang bawang bombay.

    3. Bila bumbu sudah siap. Tuangkan bumbu ke dalam rebusan ceker tambahkan irisan bawang bombay, daun jeruk, royco, lada dan kunyit bubuk

    4. Biarkan mendidih hingga ceker benar2 lunak lalu masukkan kentang dan wortel yang sudah dipotong kecil2 beri garam sambil dicicipi. Dan bila sudah matang angkat sup siap disajikan

    5. Tambahkan daun bawang, daun seledri dan bawang goreng sesuai selera Selamat mencoba????????




    Demikianlah Resep Sup Ceker Megicom, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Sup Ceker Megicom diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Ceker Megicom Dari eL Vhie diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sup Ceker Megicom Dari eL Vhie dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2018/11/resep-sup-ceker-megicom-dari-el-vhie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==