Resep Sambal ati ampela kentang dan pete oleh Inna Merina Shev
Berikut ini resep memasak Sambal ati ampela kentang dan pete. Resep Sambal ati ampela kentang dan pete yang dishare oleh Inna Merina Shev dapat disajikan .
Resep Sambal ati ampela kentang dan pete
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kentang ukuran besar
- 3 pasang ati ampela rebus
- 1 papan pete
- bahan yg dihaluskan:
- 3 cabe rawit besar
- 15 batang cabe keriting
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 kemiri
- bahan tambahan:
- 1 batang sere digeprek
- 2 lembar daun salam
- 1 ruas lengkuas digeprek
- 1 sdt air asam kental
- 1/2 gelas air putih
- gula, garam, dan penyedap rasa
- 1 sdm kecap jika suka manis
Cara Membuat
-
Cuci bersih ati ampela direbus sampai lembut (patokanya ampela kalau sdh lembut angkat),potong dadu sisihkan
-
Sambil menunggu ati direbus kupas kentang,cuci bersih, potong dadu,goreng, kemudian sisihkan
-
Kemudian siapkan wajan tumis bumbu halus kurang lebih dengan 3 sdm minyak panas
-
Masukan bahan pelengkap seperti lengkuas, sere, daun salam..tumis sampai harum masukan rebusan ati ampela yg sdh dipotong dadu
-
Jika bumbu sudah menyatu masukan air setengah gelas tunggu agak mendidih masukan pete
-
Kemudian tambahkan garam,gula,penyedap rasa (royco), air asam..kemudian cek rasa
-
Jika sudah menyatu dan air agak surut masukan kentang goreng
-
Masak sampai air benar2 kering..beri kecap..cek rasa kembali..
-
Setelah air kering angkat dan sajikan
Itulah tadi Resep Sambal ati ampela kentang dan pete, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sambal ati ampela kentang dan pete diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal ati ampela kentang dan pete Karya Inna Merina Shev diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambal ati ampela kentang dan pete Karya Inna Merina Shev dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2018/05/resep-sambal-ati-ampela-kentang-dan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.