Resep Roti maryam/canai oleh Putri Suci Rulliyani ??
Berikut ini adalah resep memasak Roti maryam/canai. Resep Roti maryam/canai yang ditulis Putri Suci Rulliyani ?? bisa menjadi .
Resep Roti maryam/canai
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr tepung terigu (seperempat kilo)
- 2 sdm susu bubuk putih
- 1 sdm gula halus (sesuai selera)
- 150 ml air hangat (sesuaikan)
- 50 ml minyak
- 1 butir telur
- secukupnya Margarin
- Minyak untuk merendam
Cara Membuat
-
Pertama, kocok telur, gula, dan minyak sampai tercampur
-
Kemudian masukkan susu, dan terigu sampai tercampur rata dan uleni hingga kalis (tidak lengket)
-
Selanjutnya bentuk bulatan sesuai ukuran menyerupai bola bekel, kemudian rendam kedalam minyak sampai - +45 menit
-
Ambil adonan kemudian pipihkan dan gulung adonan
-
Selanjutnya buat adonan menyerupai huruf 'S' dengan menggulung kedua sisi kedalam berlawanan arah
-
Kemudian timpah adoanan yg menyerupai huruf S td bertumpuk menyerupai konde dan pipihkan
-
Panggang diatas teflon dengan sedikit minyak, masak hingga garing atau setengah matang apabila ingin disimpan dahulu di dalam lemari es
-
Sajikan dengan topping
-
Selamat mencoba! Agak ribet step untuk buat adonan berlapis hehehe, but mudah kalau di praktekan ??
Itulah tadi Resep Roti maryam/canai, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Roti maryam/canai diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti maryam/canai Karya Putri Suci Rulliyani ?? diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Roti maryam/canai Karya Putri Suci Rulliyani ?? dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2018/05/resep-roti-maryamcanai-karya-putri-suci.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.