Resep Bacem telor,tempe,tahu oleh Syabana Ibrahim
Inilah resep memasak Bacem telor,tempe,tahu. Resep Bacem telor,tempe,tahu yang dishare oleh Syabana Ibrahim dapat disajikan .
Resep Bacem telor,tempe,tahu
Porsi:
Bahan-bahan
- 6 butir telur
- 1 kotak tempe
- 6 buah tahu sedang
- bumbu halus
- 6 siung bawang putih
- 1 siung bawang merah besar
- 2 buah cabe rawit
- 1/2 sdt ketumbar
- 1/2 sdt merica
- secukupnya garam
- 1 ruas lengkuas geprek
- 1 batang sereh geprek
- 2 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- secukupnya gula merah
- secukupnya kecap manis
Cara Membuat
-
Kukus tahu dan tempe,,rebus telur
-
Haluskan bumbu
-
Tumis bumbu,sereh,lengkuas,daun salam,daun jeruk sampai harum
-
Setelah harum tmbahkan air rada banyak biar telur tahu tmpe kerendem
-
Masukkan gula merah dan kecap
-
Setelah mendidih masukkan telur tahu tempe,aduk sebentar dan tutup wajan,tunggu sampai air susut,,sesekali d aduk2 biar meresap rata,,sambil test rasa ya bund..
-
Setelah susut,angkat dan sajikan.
Itulah tadi Resep Bacem telor,tempe,tahu, Semoga anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bacem telor,tempe,tahu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bacem telor,tempe,tahu Kiriman dari Syabana Ibrahim diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bacem telor,tempe,tahu Kiriman dari Syabana Ibrahim dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2017/09/resep-bacem-telortempetahu-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.