Resep Kolak Singkong, Ubi, Pisang dan Kolang Kaling oleh selvi ratnasari
Inilah resep cara membuat Kolak Singkong, Ubi, Pisang dan Kolang Kaling. Resep Kolak Singkong, Ubi, Pisang dan Kolang Kaling yang ditulis selvi ratnasari bisa jadi 8 porsi.
Resep Kolak Singkong, Ubi, Pisang dan Kolang Kaling
Porsi: 8 porsi
Bahan-bahan
- 1 kg ubi
- 1 kg singkong
- 1 sisir pusing uli/nangka
- 1/2 kg kolang kaling, potong sesuai selera
- 5 butir gula merah ( sesuai selera )
- 8 sendok mkn gula pasir ( sesuai selera )
- 4 helai daun pandan
- 2 liter santan
- 1 liter santan kental
- sejumput garam,
Cara Membuat
-
masukkan ubi, singkong, daunpandan, santan encer, gula merah. Masak hingga singkong dan ubi lunak
-
Jika singkong dan ubi sudah ingin matang masukkan santan kental. Masak kembali dan aduk aduk agar santan tidak pecah. Jika ubi, singkong sudah empuk dan santan telah mendidih cek rasa jika kurang manis masukkan gula pasir sesuai selera. Masukkan pisang dan kolang kaling. Masak kembali sekitar 15 menit lalu Angkat????
Demikianlah Resep Kolak Singkong, Ubi, Pisang dan Kolang Kaling, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kolak Singkong, Ubi, Pisang dan Kolang Kaling diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kolak Singkong, Ubi, Pisang dan Kolang Kaling Kiriman dari selvi ratnasari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kolak Singkong, Ubi, Pisang dan Kolang Kaling Kiriman dari selvi ratnasari dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2017/07/resep-kolak-singkong-ubi-pisang-dan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.