Resep Kepiting pedas manis oleh EnyraHma NaYaka
Berikut ini cara membuat Kepiting pedas manis. Resep Kepiting pedas manis yang dibuat oleh EnyraHma NaYaka cukup untuk .
Resep Kepiting pedas manis
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 buah kepiting
- Bawang bombai
- Bawang merah+putih
- Saos tiram
- Cabai
- Tomat
- Kecap
- Garam.gula.penyedap rasa
Cara Membuat
-
Rebus kepiting sekitar 10menit.iris bawang bombai.bawang merah putih.cabai tomat dan tumis
-
Setelah layu masukkan air sedikit agar bumbu matang sempurna.setelah mendidih masukkan kecap 2sendok makan+saus tiram.garam gula& penyedap rasa
-
Masukkan kepiting yg sudah direbus & tambahkan sedikit air agar bumbu meresap sempurna.tes rasa & angkat
Demikianlah tadi Resep Kepiting pedas manis, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kepiting pedas manis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kepiting pedas manis Karya EnyraHma NaYaka diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kepiting pedas manis Karya EnyraHma NaYaka dengan alamat Url: https://alifbahana-4u.blogspot.com/2015/08/resep-kepiting-pedas-manis-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.